Pada bulan Februari 2022 TK Maria Bintang Laut mendapatkan penghargaan sebagai “Sekolah Terbaik & Kreatif Indonesia” dalam menghadirkan program edukasi life skill kreatif dari Kampoeng Kidz. Kampoeng Kidz merupakan Education Land, yaitu tempat untuk belajar dengan menggunakan metode yang unik, menarik …